Wednesday, March 2, 2011

Cara Membaca Ukuran Ban Velg Mobil

Ukuran ban dinyatakan dalam format "xx/yy-Rzz", misalnya: 185/50-R14, artinya:
xx = lebar (dalam satuan mm) = 185 mm
yy = % tebal = ratio tebal 50%  =>  jadi tebal ban = 50% x 185 mm = 92,5 mm
zz = Radius velg (dalam satuan inch) = 14 inch  =>  14 inch x 2,54 = 35,56 mm


Tabel berikut ini menampilkan ukuran ban mobil-mobil yang populer di pasaran beserta diameter ban keseluruhan dalam satuan inch dan cm. Tabel ini dapat digunakan juga sebagai petunjuk modifikasi ukuran ban, yang harus diperhatikan adalah ukuran diameter ban hasil modifikasi tidak menyebabkan mobil bertambah tinggi secara berlebihan karena dapat merubah karakteristik mobil seperti rasio gigi, dsb. Sejumlah mobil yang telah terdata ukurannya adalah Hyundai i10, KIA Visto, Toyota Kijang, Nissan March, Toyota Vios, Honda Jazz Vtec & City, Suzuki Swift, Toyota Yaris,
Honda Freed, Suzuki aerio, Nissan Livina,BMW 318i, Toyota Innova, Hyundai i20, Toyota Rush
 ...


 Ukuran ban yang umum dan jenis mobil yang menggunakannya